Kapolsek Dukupuntang Polresta Cirebon, Lakukan Himbauan Kepada Kuwu Terpilih Desa Sindangjawa

    Kapolsek Dukupuntang Polresta Cirebon, Lakukan Himbauan Kepada Kuwu Terpilih Desa Sindangjawa

    KAB. CIREBON -   Pasca Pemilihan Kuwu Desa Sindangjawa Kecamatan Dukupuntang Kabupaten Cirebon, Kapolsek Dukupuntang AKP Nuryana, bersama Anggota melaksanakan sambang untuk memberikan himbauan kepada Kuwu terpilih Desa Sindangjawa H. Yayat Supriyatna, S. Pd, Senin (23/10/2023).

    Kegiatan tersebut sebagai upaya untuk menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif, pasca pelaksanaan pemilihan Kuwu di Desa Sindangjawa.

    "Kami menghimbau kepada Pak Kuwu dan Timses agar bersama-sama menjaga kondusifitas wilayah dan tidak ada merayakan kemenangan dengan euforia berlebihan seperti pawai/arak-arakan dan alangkah baiknya merayakan kemenangan dengan doa bersama." Ujar Kapolsek

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol. Arif Budiman, S.I.K, M.H, melalui Kapolsek Dukupuntang AKP Nuryana, menyampaikan jangan sampai lengah pasca pemilihan Kuwu tetap jaga kondusifitas, maka dari itu lakukan upaya-upaya preemtif guna menciptakan situasi yang aman dan kondusif.

    polri polresta cirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Ciptakan aman anggota Polsek Arjawinangun...

    Artikel Berikutnya

    Pengamanan Pemilihan Kuwu Serentak Tahun...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Anumerta ke Almarhum AKP Ulil Ryanto
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Sukseskan Pilkada Yang Damai, Polsek Pabuaran Laksanakan Patroli Sambangi Panwascam

    Ikuti Kami