Cegah Kerawanan Polsek Beber Polresta Cirebon Laksanakan Patroli Stationer Di Cafe Ding- Dong

    Cegah Kerawanan Polsek Beber Polresta Cirebon Laksanakan Patroli Stationer Di Cafe Ding- Dong

    KAB. CIREBON -  Polsek Beber Polresta Cirebon dalam hal ini Unit patroli melaksankan kegiatan patroli Stationer di tempat hiburan malam tepatnya di Cafe Ding - Dong desa Patapan kecamatan Beber wilkum Polsek Beber, Minggu (17/12/2023).

    Dalam patroli Stationer ini diawaki oleh dua personil yaitu KSPKT Aiptu Romly dan Bripka Randy. Ptroli ini dilakukan untuk melakukan tindakan pencegahan terjadinya segala tindakan kejahatan yang bisa saja terjadi baik kepada pengunjung cafe tersebut ataupun terhadap barang yang ada dilingkungan Cafe tersebut seperti pencurian kendaraan bermotor ataupun pencurian barang lainnya.

    Dengan adanya patroli Stationer ini diharapkan bisa memberikan rasa aman dan nyaman serta jika terjadi sesuatu hal dilingkungan Cafe tersebut bisa dicegah lebih awal.KSPKT menghimbau pula kepada security yang ada di Cafe Ding - Dong tersebut jika terjadi sesuatu hal yang tidak diinginkan diharapkan bisa menghubungi Unit patroli Polsek Beber.

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol Arif Budiman SIK MH dari tempat berbeda menuturkan melalui Kapolsek Beber AKP Eddie Mulyono SH, kegiatan patroli Stationer ini dilaksanakan guna menjaga keamanan dan ketertiban di masyarakat serta sebagai tindakan preventif untuk menjaga kondusifitas wilayah.

    kapolrestacirebon polrestacirebon polri cirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Sambang Binkamling Petugas Patroli Dan Anggora...

    Artikel Berikutnya

    Kapolsek Bersama Personil Polsek Babakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Kapolresta Cirebon Bersama Forkopimda Laksanakan Monitoring TPS Pilkada Serentak 2024
    Wakapolresta Cirebon AKBP  Imara Utama. SIK, MH Tinjau Langsung Pilkada 2024 Di TPS 07 Desa Kondangsari
    Untuk menjaga situasi kamtibmas dini hari jajaran Polsek Kaliwedi laksanakan Patroli malam jelang Subuh.
    Personil Polsek Karangsembung Monitoring Pengamanan Giat Pungut Suara di TPS Desa Kalimeang

    Ikuti Kami